Ayo Gabung!

AYO GABUNG: Dokter_Mandiri_Sejahtera

Powered by us.groups.yahoo.com

Wednesday, January 30, 2013

Kerja Nyata PB IDI Menolong Orang Kebanjiran di Jakarta, Januari 2013

Selain mendirikan Posko Kesehatan, PB IDI menyediakan WTP (water treatment plant)  Mobile pada saaat banjir jakarta 17-25 Jan 2013.

Empat Unit instalasi Mobile milik PU / Cipta Karya , kejasama operasional antara PU , IDI , LAPI Indowater ITB, PAM Jaya, telah di operasikan di bebertapa lokasi: Kampung Melayu Jatinegara, Kalibata, Cawang/Kali Malang, Pluit dan Muara Karang,

Hasil air dari pengolahan WTP mobile, dengan sumber air baku dari air banjir, dengan turbidity sangat tinggi max 18.000 NTU, dan hasil dari pengolahannya adalah rata rata: Turbidity : 0.0 NTU, PH : 7.2, TDS : 110 - 151 ppm, chlorine: 0.2 ppm.

Kapasitas produksi opetasional rata rata antara 5 - 7.5 ltr/det atau setara 500.000 lt/hari - 750.000 ltr/ hari. Ke-4 WTP tersebut di operasikan dengan 10 orang .

No comments: